Ambon (10/3/2023) Di bulan suci Ramadhan yang penuh berkah, kali ini Bea Cukai Ambon berbagi dengan sesama di Pondok Pesantren Ishaka dan Yayasan Nurul Ikhlas yang berlokasi di Batu Merah, Ambon pada hari Minggu (9/3/2023).
Kegiatan yang rutin dilaksanakan setiap tahunnya pada bulan suci Ramadhan, Bea Cukai Ambon membagikan bantuan berupa sembako dan bantuan dana operasional untuk Pondok Pesantren Ishaka serta tali asih kepada 145 santrinya. Sedangkan di Yayasan Nurul Ikhlas, disalurkan pula bantuan berupa sembako, bantuan dana operasional, serta tali asih kepada 37 anak asuhnya.
Diharapkan kegiatan Bea Cukai Ambon Berbagi dapat memberikan manfaat dan berguna bagi Pesantren Ishaka dan Yayasan Nurul Ikhlas dalam mendidik santri dan anak asuhnya.
Ambon (8/7) – Dalam rangka menekan peredaran rokok ilegal di Kota Ambon dan wilayah sekitarnya, Bea Cukai Ambon…..lanjutkan membaca
Ambon (7/7) – Bea Cukai Ambon menggelar Apel Rutin Bulan Juli di Aula Masohi, Kantor Bea Cukai Ambon.…..lanjutkan membaca
Ambon (1/7) – Bea Cukai Ambon hadir dalam Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke-79 yang dilaksanakan di halaman Polsek…..lanjutkan membaca
Ambon (1/7) – Bea Cukai Ambon menerima kunjungan kerja dari Karantina Maluku dalam rangka penguatan sinergi pelaksanaan pemeriksaan…..lanjutkan membaca
Ambon (1/7) – Bea Cukai Ambon hadir mendukung kegiatan koordinasi studi banding percepatan ekspor Pemerintah Kabupaten Halmahera Utara…..lanjutkan membaca