Kamis, 5 juli 2018 Bertempatkan pantai Amahusu Bea Cukai Ambon kedatangan pengguna jasa yaitu yachter dari Noro Solomomd Island dengan bendara USA yang akan melakukan clearence. Meskipun cuaca yang tidak mendukung dalam keadaan mendung, angin kencang serta goncangan ombak yang lumayan besar petugas Bea Cukai Ambon yaitu Alwi, Rijal, dan Isma tetap melaksanan tugasnya dengan profesional.
Mereka melakukan peremiksaan fisik yacht setiap sudutnya dari toilet hingga kamar tidur, kemari maupun tempat penyimpanan obat. Hal tersebut dilakukan guna mencegah upaya penyelundupan barang-barang yang sengaja disembunyikan di kapal seperti narkotika, senjata api, bahan peledak, ataupun barang-barang yang berstatus ilegal.
#beacukaimakinbaik #beacukairi #beacukaimaluku #beacukaiambon
Ambon (24/4) – Kantor Bea Cukai Ambon menerima kunjungan Asisten…..lanjutkan membaca
Ambon (23/4) – Pagi ini, Bea Cukai Ambon kembali…..lanjutkan membaca
Ambon (21/4) – Bea Cukai Ambon melaksanakan kegiatan Bastori…..lanjutkan membaca
Ambon (15/4) – Dalam rangka mempererat sinergi antara Direktorat Jenderal…..lanjutkan membaca