Rapat DKO merupakan salah satu kegiatan rutin yang dilakukan oleh Bea Cukai Ambon setiap bulannya untuk melakukan monitoring terhadap progress pencapaian target kinerja dan evaluasi atas kinerja yang telah dilaksanakan. Pada Rabu(6/10) rapat yang dilakukan secara hybrid ini dipimpin langsung oleh Kepala Kantor Bea Cukai Ambon, Saut Mulia, dan dihadiri oleh seluruh pejabat dan pegawai Bea Cukai Ambon.
Dalam rapat DKO ini membahas terkait kinerja Bea Cukai Ambon s.d bulan September. Selain itu, setiap seksi juga memaparkan apa saja target yang sudah dicapai dan kendala apa yang dialami selama ini. Tidak hanya itu, dalam kesempatan ini pula dilakukan pembahasan terkait manajemen risiko triwulan III dan pemaparan tugas tambahan dari masing-masing pejabat fungsional.
Dari hasil pemaparan fungsional tersebut diharapkan pejabat dapat memberikan perbaikan baik dalam pelayanan kepada pengguna jasa maupun kebermanfaatannya untuk internal organisasi
Dengan terlaksananya kegiatan ini semoga dapat meningkatkan kinerja Bea Cukai Ambon, baik dalam Pengawasan maupun dalam pelayanan .
Ambon, 24 Juli 2025 — Dalam semangat memperkuat sinergi dan…..lanjutkan membaca
Ambon, 24 Juli 2025 — Dalam upaya mendukung pengembangan…..lanjutkan membaca
Ambon (21/7) – Bea Cukai Ambon kembali menggelar kegiatan…..lanjutkan membaca
Ambon (16/7) – Bea Cukai Ambon kembali mengadakan kegiatan…..lanjutkan membaca
Ambon (16/7) – Bea Cukai Ambon bersinergi dengan Kanwil DJBC…..lanjutkan membaca